Contoh Surat Resmi Perusahaan Lengkap

 Contoh Surat




Contoh surat resmi yang digunakan dalam menjalankan suatu bisnis perusahaan akan diberikan dalam artikel ini. Surat resmi ini dibuat dengan baik karena dapat mencerminkan profesional atau tidaknya sebuah perusahaan. Silahkan anda simak kumpulan contoh surat resmi perusahaan lengkap berikut ini.

Contoh Surat Kontrak Kerja
Contoh surat kontrak kerja resmi sangat diperlukan untuk memperjalas tugas, hak dan kewajiban seorang pekerja terhadap perusahaan. Surat resmi perusahaan ini berguna untuk kontrak kerja karyawan kontrak, kerjasama usaha, antar perusahaan, proyek, masa percobaan, outsourcing dan lain-lain.

Contoh Surat Keputusan
Contoh surat keputusan resmi perusahaan dibuat untuk berbagai keperluan seperti untuk direksi, perusahaan, kenaikan gaji, panitia, direktur, pelantikan, pegawai, pemecatan dan pemberhentian karyawan.

Contoh Surat Komplain Barang
Contoh surat komplain pelanggan resmi perusahaan terhadap barang yang sudah dibeli memang harus disampaikan dengan segera ke toko dimana barang tersebut dibeli.

Contoh Surat Keterangan Gaji
Contoh surat keterangan penghasilan gaji karyawan resmi perusahaan diperlukan untuk pengajuan pinjaman dana atau keperluan lainnya.

Contoh Surat Penawaran Penjualan
Contoh surat penawaran penjualan resmi perusahaan penting dibuat untuk melancarkan penjualan produk dan kerjasama dengan pihak bersangkutan.

Contoh Surat Perjanjian Jual Beli
Jika anda melakukan jual beli entah itu jual beli tanah kaplingan, ruko, apartement, kios, rumah over kredit, sepeda motor dan komputer pasti mencatatnya dalam surat perjanjian jual beli resmi perusahaan.

Contoh Surat Serah Terima Jabatan
Jabatan yang akan berakhir harus dilimpahkan kepada seseorang yang akan menggantikan jabatan tersebut. Untuk tertib administrasi maka diperlukan contoh surat berita acara serah terima jabatan resmi perusahaan, sebagai bukti tertulis penyerahan jabatan.

Contoh Surat Edaran Umum
Contoh surat kali ini tentang surat edaran resmi perusahaan yang ditujukan untuk berbagai keperluan misalnya surat edaran sekolah, pemberitahuan, dinas, khusus, pengumuman, libur, kegiatan dan pembayaran.



Hasil penelusuran:

  • contoh surat edaran perusahaan

Bagikan ke teman:

Hasil penelusuran:

  • contoh surat edaran perusahaan